WiSe (Whistleblowing System Kementerian keuangan)

ASUMSI MAKRO & APBN 2018

APBN 2018 (triliun rupiah)

Pendapatan 1.894/7
- Perpajakan 1.618,1
- PNBP 275,4
- Hibah 1,2
Belanja Negara 2.220,7
- Belanja Pusat K/L 847,4
- Belanja Pusat Non K/L 607,1
- Transfer Daerah & Dana Desa 766,2
Pembiayaan 325,9
- Pembiayaan Utang 399,2
- Pembiayaan Investasi 65,7

 

Asumsi Makro  APBN 2018

Pertumb. Ekonomi (%) 5,4
Inflasi (%) 3,5
Kurs (USD/Rp) 13.400
SPN 3 bln (%) 5,2
Harga Minyak (USD/barel) 48
Lifting Minyak (ribu barel/hari) 800
Lifting Gas (ribu barel/hari) 1.200

UU No 15 Thn 2017 ttg APBN 2018

Klik disini untuk rincian APBN selengkapnya.

Jadwal Bimtek Mini TLC

jadwal bimtek

Makassar (24/06) KPPN Makassar II kedatangan tamu istimewa dari Sekolah Tinggi Ilmu Keuangan Indonesia (STIKI) Makassar dalam rangka studi lapangan pengenalan instansi Pemerintah. Rombongan yang terdiri dari 25 orang mahasiswa dan seorang dosen pembimbing disambut oleh Kasubbag Umum Bpk. Nurhidayat.

Studi lapangan ini sendiri dibagi ke dalam dua sesi. Sesi pertama adalah Kuliah Umum oleh  Kepala Kantor  Bpk. Dedi Sopandi dan kemudian dilanjutkan oleh Bpk. Nurhidayat. Sesi kedua adalah penjelasan langsung di lapangan mengenai alur kerja serta tugas pokok dan fungsi masing-masing bagian sambil menekankan bahwa setiap pekerjaan di KPPN tidak dipungut biaya apa pun.

STIKI Makassar di KPPN Makassar II

Acara ini dipandu oleh Bpk. Asep Sepwarman.  Para peserta menyimak dengan seksama setiap penjelasan yang diberikan. Acara ini ditutup dengan sesi foto bersama peserta beserta pemandu dari KPPN Makassar II.

Bagi KPPN Makassar II studi pengenalan ini merupakan kesempatan yang baik untuk memberikan tambahan pengetahuan dan pendidikan kepada masyarakat khususnya akademisi bahwa pekerjaan yang cepat, akurat, akuntabel dan tanpa biaya merupakan bagian dari reformasi birokrasi yang selama ini didengung-dengungkan oleh pemerintah.

Leave a Reply